Regulasi

Regulasi Terkini Mengenai PDP yang Relevan

UU Pelindungan Data Pribadi melalui UU No. 27 Tahun 2022

Indonesia Resmi Memiliki UU Pelindungan Data Pribadi melalui UU No. 27 Tahun 2022 Pengesahan Undang-Undang Pelindungan Data Pribadi memberikan angin segar dalam pelindungan data pribadi di Indonesia. Undang-undang ini mengatur sedemikian rupa upaya pelindungan data...

Tantangan Pengiriman Data Pribadi Lintas Negara

Tantangan Pengiriman Data Pribadi Lintas Negara

“Sudah menjadi best practice bahwa pihak yang akan melakukan pengiriman data keluar negeri perlu membuat kesepakatan secara tertulis dengan pihak yang akan menerima data sehubungan dengan data-data yang akan dikirim.” Salah satu definisi penting dalam aturan...

From Act To Action: Strategi Implementasi UU Perlindungan Data Pribadi

From Act To Action: Strategi Implementasi UU Perlindungan Data Pribadi

Oleh: M Iqsan Sirie Sudah saatnya topik pelindungan data pribadi di Indonesia yang disorot beranjak dari yang sebelumnya melulu menyuarakan perlu adanya sebuah produk legislasi ke arah pembahasan yang lebih konkret. “Urgensi Undang-Undang Pelindungan Data Pribadi”,...

Pentingnya Peran Data Protection Officer dalam Suatu Perusahaan

Pentingnya Peran Data Protection Officer dalam Suatu Perusahaan

Oleh Danny Kobrata Tugas utama seorang Data Protection Officer adalah untuk memastikan kepatuhan perusahaan terhadap UU Pelindungan Data Pribadi yang berlaku. Sejak awal tahun 2020, pemerintah dan DPR sudah secara intensif membahas RUU Pelindungan Data Pribadi....